Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Tempat Makan
BGN tegaskan ngak ada SPPG yang boleh memasak sebelum jam 12 malam
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-04 15:12:04【Tempat Makan】865 orang sudah membaca
PerkenalanWakil Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Nanik S. Deyang (tengah) dalam gelar wicara bertajuk "Upaya M

Jakarta (ANTARA) - Wakil Kepala Badan Gizi Nasional (BGN), Nanik S. Deyang menegaskan bahwa ngak ada Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang boleh memasak menu Makan Bergizi Gratis (MBG) sebelum jam 12 malam.
Dalam kegiatan gelar wicara bertajuk "Upaya Meningkatkan Kualitas Gizi Bangsa melalui MBG" di ANTARA Heritage Center, Jakarta, Kamis, Nanik mengungkapkan hal tersebut akan menjadi bagian dari Peraturan Presiden (Perpres) tentang Tata Kelola MBG yang akan disahkan pada waktu dekat.
Baca juga: BGN gelar bimtek penjamah makanan program MBG di Bekasi
"Kalau ada (SPPG) yang melakukan masak jam 10 malam, itu adalah hal yang salah," kata Nanik menegaskan.
Nanik menyebut tenaga kerja dalam SPPG sudah diatur sedemikian rupa untuk terbagi ke dalam tiga giliran (shift).
Ia menjelaskan shiftpertama, yakni para pekerja yang bertugas untuk memasak makanan, yang dimulai sekitar pukul 12 malam-1 dini hari.
Selanjutnya, shiftkedua, yakni dimulai sekitar pukul 6 pagi untuk melakukan pengemasan, serta shiftterakhir jam 4 sore untuk melakukan pencucian dan persiapan esok hari.
"Makanya di situ (satu SPPG) ada 47 karyawan," ucap Nanik.
Baca juga: Dinkes Pamekasan bina SPPG cara mencegah keracunan makanan
Baca juga: Dinkes Serang latih seribu relawan SPPG guna jamin keamanan pangan MBG
Bila nanti Perpres baru sudah diterapkan, tegas Nanik, SPPG yang ngak mengikuti aturan dapat ditutup.
"Sekarang ini sudah 112 dapur (SPPG) yang ditutup. Mereka dibolehkan lagi beroperasi, tapi dengan catatan membuat kontrak atau membuat perjanjian, kalau mengalami lagi akan ditutup permanen. Jadi, kami juga keras dengan para mitra," ucap Nanik S. Deyang.
Suka(7)
Artikel Terkait
- Dua tahun perang Gaza dalam statistik
 - Pemprov DKI dinilai perlu sediakan fasilitas air minum saat panas
 - Prabowo perketat SOP MBG, cegah insiden keracunan hingga "zero" kasus
 - Pemprov Lampung efektifkan program nasional sejahterakan masyarakat
 - Perjuangan layanan MBG di Pulau Belakangpadang Batam
 - Kapolri resmikan 32 SPPG di Jateng dalam rangka dukung program MBG
 - Dinkes DKI catat 1,9 juta kasus ISPA hingga Oktober 2025
 - Pemkot Palu: Penerapan standar MBG solusi hindari keracunan makanan
 - AHY kampanye bersihkan mangrove sebagai inisiatif infrastruktur hijau
 - Undip canangkan gerakan "zero waste" lewat daur ulang sampah
 
Resep Populer
Rekomendasi

Imperial Group gaet JAPFA hadirkan tiga menu unik bagi pecinta kuliner

Pemprov Sumut turunkan tim tangani dugaan keracunan MBG di Toba

Temuan baru ketahanan ragi dukung rencana penjelajahan Mars

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Pidie siap layani program MBG

Satgas MBG Banjar: Olah menu sesuai petunjuk guna cegah keracunan

MU diimbangi Nottingham Forest 2

Prabowo perketat SOP MBG, cegah insiden keracunan hingga "zero" kasus

Ini dampak buruk konsumsi gluten dan dairy bagi penderita alergi